- Memelihara kebersihan lingkungan, seperti tidak membuang sampah sembarangan.
- Tidak mengekspolitasi alam secara berlebihan, mengingat keterbatasan sumber daya alam yang ada.
- Menggunakan teknologi yang ramah lingkungan (environment friendly) agar kebersihan dan keasrian lingkungan tetap terjaga dengan baik.
- Pemanfaatan teknologi harus mempertimbangkan lingkungan hidup di mana kita tinggal agar teknologi tersebut justru tidak merusak alam lingkungan kita. “Technology is the application of knowledge by man in order to perform some task he wants done”. Demikian ujar Brown & Brown (1975) perihal pentingnya manusia mengendalikan dan menguasai teknologi agar teknologi tersebut memberikan kemudahan bagi manusia untuk kelangsungan kehidupan manusia.
Tanggung Jawab Warga Negara Terhadap Lingkungan
Sumaatmadja (1998) mengatakan
manusia dengan alam, ada dalam konteks keruangan yang saling mempengaruhi.
Kadar saling pengaruh tersebut sangat dipengaruhi oleh tingkat penguasan
manusia terhadap ilmu pengetahuan dan teknologi (Iptek). Setiap warga negara,
dipundaknya terpikul tanggung jawab yang tidak ringan dalam hubungannya dengan
pengelolaan dan pemanfaatan lingkungan alam tersebut, antara lain dapat
diwujudkan dengan contoh sikap dan perilaku sebagai berikut :
0 comments:
Post a Comment